BAHAN :
ALAT - ALAT :
- Siapkan Cotton Candy Machine/Mesin untuk membuat
Arum Manis
- Stick bambu/Cone Stick untuk menggulung Arum
Manis
Jika ingin dipasarkan/untuk membuka
peluang usaha :
- Pilih dan buat kemasan (plastik) yang bagus dan
menarik agar konsumen atau pembeli tertarik.
- Tentukan tempat yang strategis agar orang mudah
untuk mencarinya untuk membeli.
CARA MEMBUAT PERMEN ARUM MANIS :
- Campurkan gula dengan pewarna makanan yang
diinginkan aduk-aduk hingga rata.
- Nyalakan mesin dan pemanas hingga mesin siap
untuk digunakan.
- Masukkan gula yang sudah diberi pewarna makanan
ke dalam mesin, tunggulah beberapa saat hingga keluar serabut gula halus
dari mesin.
- Gulung serabut gula halus dengan stick cone.
Gulung hingga ukuran yang sesuai keinginan.
- Arum Manis siap dinikmati (masukkan kedalam
kemasan plastik jika ingin dipasarkan)
- CARA MEMBUAT COTTON CANDY : Masukkan gula pasir ke
wadah Pemanas Potton Candy, lalu tekan tombol ON, mesin akan mulai bekerja
memanaskan gula & berputar, setelah gula mencair akan terbentuk kabut
gulali, setelah kabut arumanis terbentuk cukup tebal, matikan mesin, ambil
cotton candy yang terbentuk dengan menggunakan stik, putar stick gula
kapas sehingga bentuknya tebal & bagus. Masukan dalam kantong plastik,
siap untuk dihidangkan atau dijual.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar